Selasa, 22 Oktober 2013

Desain Meja Belajar Anak Minimalis - model olympic

1 komentar

Hai sobat!, kali ini aku akan share desain buatan saya sendiri yang terinspirasi lagi oleh olympic. Tetapi, kali ini adalah desain meja belajar anak minimalis.
Ok, desain meja belajar anak ini memiliki satu lemari yang terdiri dari tiga rak, atas, bawah, dan tengah.
Di bagian bawah lemari, terdapat satu laci yang dilengkapi dengan kunci.

Untuk detail yang lebih lanjut, silahkan download di bawah ini :
Meja Belajar.skp

Untu membukanya, anda perlu meng-install dulu programnya, yaitu Google Sketch Up terbaru.

Jika ada kritik dan saran, mohon untuk di share di kotak komentar di bawah ini dengan bahasa yang baik, dan benar.

TERIMA KASIH!!!

One Response so far

Leave a Reply